5 Tradisi Kehamilan Paling Unik Di Dunia
5 Tradisi Kehamilan Paling Unik Di Dunia - Ketika bayi tengah di kandungan, tidak jarang kita menemukan orang yang meletakkan cincin di perut, menari di bawah cahaya bulan dan makan segala macam makanan aneh untuk menentukan masa depan sang jabang bayi. Berikut adalah 5 Tradisi Kehamilan Paling Unik Di Dunia.
1. Membakar
Ini adalah tradisi kehamilan paling unik Di China, dimana para suami harus membawa istri mereka yang tengah hamil ke atas batu bara yang dibakar. Hal ini memastikan agar ia bisa melewati proses persalinan dengan selamat (meski terkadang mereka bisa mengalami luka bakar tingkat tiga).
2. Bercerita tentang mantan kekasih
Sebuah tradisi kehamilan paling unik di kalangan warga Rusia, yakni dengan saling bercerita nama-nama kekasih sebelumnya, diyakini bisa membuat proses persalinan lebih mudah. Tradisi ini telah memudar seiring banyak orang yang telah menyadari bahwa membicarakan bukan hal yang tepat dalam membentuk ikatan bagi para calon ibu dan ayah.
3. Tidak saling bersentuhan
Salah satu tradisi kehamilan paling unik juga terjadi pada para Wanita Mongolia berusaha menghindari sentuhan saat hamil karena mereka yakin jenis kelamin sang bayi akan berubah jika dua orang wanita saling bersentuhan secara fisik.
4. Tidak berhubungan seks saat hamil
Beberapa suku di Kenya memiliki tradisi kehamilan paling unik, berhubungan seks saat hamil merupakan larangan yang dikhawatirkan akan melahirkan anak yang cacat. Untungnya, seks tidak dilarang sama sekali, atau mereka tidak akan punya anak sama sekali.
5. Dilarang menertawakan sesuatu
Tradisi kehamilan paling unik di china, Wanita yang sedang hamil dianjurkan untuk menghindari bergosip, tertawa terlalu kencang atau menghadiri pemakaman karena hal tersebut dapat menyebabkan sial. Namun, tidur dengan pisau di bawah kasur adalah cara yang sempurna untuk menjauhkan jiwa jahat.
Tradisi serupa juga berlaku di Indonesia. Wanita hamil biasanya menahan diri untuk tidak menjelek-jelekkan orang lain, atau membenci, mereka percaya, bayi yang lahir akan mirip dengan orang yang mereka benci.
Para wanita di Jawa juga percaya, membawa benda tajam saat hamil akan mengusir roh-roh jahat yang mungkin mengganggu merek. Hmm..percaya?
Nah, itulah 5 Tradisi Kehamilan Paling Unik Di Dunia semoga menambah wawasan anda.
Sumber Artikel
Nah, itulah 5 Tradisi Kehamilan Paling Unik Di Dunia semoga menambah wawasan anda.
Sumber Artikel
0 Response to "5 Tradisi Kehamilan Paling Unik Di Dunia"
Posting Komentar